Toko Kain Jayatexmembuka lowonganAdmin Toko

Toko Kain Jayatex @jayatexonline saat ini membuka lowongan untuk posisi sebagai Admin Toko.

Ringkasan

  • Pendidikan :
  • D1 - D3, S1 / D4
  • Pengalaman :
  • 0 - 2 Tahun
  • Gender :
  • Wanita
  • Umur :
  • Min. 25 Tahun
  • Besaran Gaji :
  • 3 - 4 Juta
  • Lokasi Kerja :
  • Tanah Abang, Jakarta Pusat, DKI Jakarta

Deskripsi Pekerjaan

  • Operational harian
  • Penjualan harian
  • Stok harian
  • Lokasi Tanah Abang Jakpus
  • Hari operasional Senin – Sabtu

Syarat Pekerjaan

  • Wanita
  • Usia min 25 tahun
  • Pendidikan min D1
  • Mengerti praktek komputer dasar
  • Siap bekerja keras
  • Bisa cepat belajar hal baru
  • Serius bekerja
  • Sehat jasmani dan rohani

Kirimkan lamaran dan CV ke Email. Cantumkan juga KAPAN SIAP BEKERJA & EKSPEKTASI GAJI.

Kirim Lamaran

  • jayatextile01@gmail.com
Lamar
Simpan
Bagikan
4 minggu lalu
Lapor
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan

Laporan Lowongan

x
Follow JakartaKerja Ikuti Kami