Lowongan terbit 3 tahun lalu

PT. Sunhing Texindo Perkasamembuka lowonganHost Live Streaming - Admin & Content Creator

PT. Sunhing Texindo Perkasa merupakan perusahaan yang bergerak di bidang fashion, saat ini membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai Host Live Streaming dan Admin & Content Creator.

Ringkasan

  • Pendidikan :
  • SMA / SMK
  • Gender :
  • Pria/Wanita
  • Umur :
  • 17 - 30 tahun
  • Besaran Gaji :
  • Kompetitif
  • Lokasi Kerja :
  • PIK 2, Jakarta Utara, DKI Jakarta

Deskripsi Pekerjaan

Host Live Streaming

  • Melakukan live streaming dengan public speaking yang bagus
  • Rentang Gaji: 3 Juta – 3,5 Juta (jika mencapai target ada bonus)

Admin & Content Creator

  • Bisa bikin content dan edit-edit
  • Bisa buat rincian stok in out setiap hari
  • Rekapan invoice dengan super teliti
  • Balas chat marketplace dan bisa handle semua e-commerse
  • Kalau sedang ramai, bantu packing juga

Syarat Pekerjaan

Host Live Streaming

  • Cewek dan Cowok good looking
  • Usia 17-25 Tahun
  • Bekerja Full Time

Admin & Content Creator

  • Cewek usia 18 – 30 tahun
  • Lokasi PIK-Jakarta, tidak punya tempat tinggal bisa disediakan yang penting niat kerja
  • Pinter ngomong, tidak kuper dan kudet, rajin

Kirim Lamaran

  • rkusgianto@gmail.com
Lamar
Simpan
Bagikan
3 tahun lalu
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan

Laporan Lowongan

x
Follow JakartaKerja Ikuti Kami